1. Alat dan Bahan [Kembali]
Pertama, program dari arduino IDE akan diinputkan ke dalam arduino. Lalu, arduino akan mengeksekusi program tersebut. Awalnya, keluaran dari sensor LM35 yaitu berupa tegangan yang bersifat analog diinputkan ke pin A0 arduino. Setiap kenaikan suhu 1 °C, maka tegangan output sensor LM35 akan meningkat 10 mV . Selanjutnya, pada arduino dilakukan proses ADC (Analog-to-Digital-Converters) sehingga input arduino yang bersifat analog diubah menjadi keluaran digital. Data suhu dari sensor LM35 tersebut akan dikeluarkan dalam bentuk bit-bit dan ditampilkan pada display LCD dalam satuan derajat celcius. Jika nilai suhu yang ditampilkan >45 ° dan <50°, maka arus akan mengalir ke pin 8 arduino yang akan mengaktifkan LED merah. Namun, jika suhu keluaran arduino bukan 23°C, maka tidak ada arus yang mengalir dari arduino sehingga LED merah akan mati.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar