TUGAS PENDAHULUAN 1 MODUL 2




1. Kondisi
 [Kembali]

Kondisi 19 
Buatlah vehicle maju 4 deitk lalu belok ke kanan
     
2. Gambar Rangkaian Simulasi [Kembali]






3. Video Simulasi [Kembali]





4. Prinsip Kerja Rangkaian[Kembali]

    Pada rangkaian, terdiri atas beberapa komponen, yaitu arduino uno, 2 buah motor DC, driver motor IC L293D, dan baterai. Pin 9 dan 10 arduino dihubungkan ke pin IN1 dan IN2, pin 5 dan 6 dihubungkan ke pin IN3 dan IN4. Pin IN1,IN2,IN3, dan IN4 berfungsi sebagai input PWM dari driver motor L293D. Pin EN (berfungsi untuk mengaktifkan pin yang bersangkutan) dihubungkan ke power. Pin VSS yang berfungsi sebagai VCC atau sumber IC L293D dihubungkan ke power, sedangkan pin VS yang berfungsi sebagai sumber motor DC dihubungkan ke baterai 12 V. Pin OUT1, OUT2, OUT3, dan OUT4 pada driver motor dihubungkan ke masing-masing kaki 2 buah motor DC. 
    Prinsip kerja dari rangkaian ini, yaitu program diinputkan ke arduino uno. Lalu, program akan dieksekusi. Pada kondisi yang dipilih (maju selama 4 detik), kedua motor harus berputar ke kanan bersamaan selama 4 detik, dan pada program diberikan logika HIGH pada pin IN1 dan IN3 dan logika LOW pada pin IN2 dan IN4 agar kedua motor berputar ke kanan (searah jarum jam) dan diberikan delay selama 4000ms. Pada kondisi kedua motor belok ke kanan maka pada program diberikan logika HIGH pada IN1 dan logika LOW pada pin IN2,IN3, dan IN4 agar hanya motor pertama yang berputar ke kanan.

5. Link Download [Kembali]


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

BAHAN PRESENTASI INI DIBUAT UNTUK MEMENUHI TUGAS MATA KULIAH ELEKTRONIKA Oleh : Zahran Maharandi 2010952055 Dosen Pengampu : Dr. Darwison, M...